Bab 2158 Permainanmu Sudah Berakhir (2)

by Derick Ho 10:01,Jan 20,2023
Di saat Marten Tuo menyerangnya, tangan kanan Jeremy Lin yang sudah mempersiapkan Jarum Perak secara diam-diam segera melemparkannya. Sasarannya tepat mengenai kedua kaki "Marten Tup" rasaksa itu.

Jeremy Lin tahu bahwa jika tubuh asli Marten Tuo bersembunyi di dalam sosok rasaksa ini, maka Marten Tup tetap harus menggunakan kedua kakinya untuk berjalan. Oleh karena itu, selama Jarum Perak yang dilemparkannya mengenaik kedua kakinya, dia akan bisa melihat sosok aslinya.

Perkiraannya...

Unduh App untuk lanjut membaca

Daftar Isi

5525