Bab 100 Part 100. .: KEMBALI KE MASA KINI :.

by Dinda Tirani 00:00,Oct 23,2023
Angin menderu kencang, efek dari gumpalan awan berarak yang tidak jadi menurunkan hujan. Atau mungkin hujan sudah dilepaskan tapi tidak di tempat ini, meski sempat rintik menyapa, meski sempat dingin terasa.
Dua pemuda duduk santai di lantai teratas sebuah gedung terbengkalai.
“Aku tidak pernah menduga kalau pada suatu hari aku akan duduk di sini menikmati pemandangan jalur ring road utara sambil minum Pasir Ijo kalengan bersamamu, berdua saja. Kalau sama cewek sih romantis, kalau sama...

Unduh App untuk lanjut membaca

Daftar Isi

186